Tingkatkan Kapasitas dan Kompetensi, Bawaslu Menggelar Bintek Pengawasan Panwascam Se Kabupaten Kaur

Daerah262 Views

Kaur, Indonesianews.co.id

Dalam rangka meningkatkan kapasitas dan kompetensi pengawasan. Badan Pengawas Pemilihan Umum ( Banwaslu) Kabupaten Kaur menggelar Bimbingan teknis (Bintek), Jumat (17/03/2023).

Bintek diberikan kepada Panitia Pengawas Kecamatan (Panwascam) se Kabupaten Kaur.
Hadir dalam kegiatan Bintek tersebut, Ketua dan anggota Banwaslu Kaur.

Ketua Banwaslu, Tony Kuswoyo mengatakan semangat pemilu yang berintegritas patut di junjung tinggi. Sehingga, pengawasan dan pencegahan dini pelanggaran yang dilaksanakan jajaran pengawasan pemilu menjadi tolak ukur kinerja.

Bintek ini mengusung tema “Menguatkan Fasilitas dan Pembinaan Aparatur Pengawas Pemilu Banwaslu Kabupaten Kaur dan Panwascam Se Kabupaten Kaur,”

Bintek digelar selama tiga hari . Sebagai Nara sumber dalam Bimtek ini komesiuner Banwaslu Kaur. (Andika).

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *